Archive for Maret 2012

Tutorial Toko Online Blogspot


Blog yang beralamat di Blogspot.com dapat dikembangkan menjadi toko online. Tinggal sedikit dioprek, hasilnya cukup memuaskan.

Ada beberapa keuntungan menggunakan Blogspot untuk toko online.
  1. Kapasitas hostingnya tidak terbatas, bisa diisi sampai batas yang tidak ditentukan
  2. Hostingnya dimaintain oleh Google.Inc, perusahaan besar yang kualitasnya tidak dipertanyakan lagi sehingga tidak perlu cemas bila servernya down
  3. Blogspot dilindungi oleh Google sehingga relatif lebih aman dari gangguan hacker, cracker dan sebagainya
  4. Blogspot membebaskan penggunanya mengubahsuaikan HTML code nya sehingga bisa dicustomisasi sedemikian rupa. Ini berbeda dengan Wordpress.com yang meminta biaya tambahan jika melakukan customisasi
  5. Kita dapat merubah domain "domainanda.blogspot.com" menjadi www.domainanda.com (tentunya harus membeli nama domain)
Oke, berikut cara membuat Blogspot menjadi toko online. Jangan lupa sebelum mulai, intip dulu contohnya di blog toko online www.bocahbayi.com.

Posted in , , | 1 Comment

Membuat Toko Online dengan Blogspot



Belakangan, orang cenderung menjadi lebih efisien, dan privat. Kecenderungan ini merambah pula pada perilaku berbelanja. Dahulu untuk membeli sesuatu kita datang ke toko atau kedai, menyatakan produk yang akan dibeli, lalu penjaga kedai akan mengambilkannya. Kendalanya adalah waktu antri tambah lama terutama jika pelayan toko hanya satu orang. Kendala lainnya adalah kita mesti mempunyai product knowledge yang cukup sebelum ke toko karena tidak mungkin mengamati detail-detail produk yang ada ketika tiba di toko. Kalaupun bisa bertanya pada pelayan toko, tentu sungkan bertanya banyak.

Posted in , , | Leave a comment
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Diberdayakan oleh Blogger.

Search

Swedish Greys - a WordPress theme from Nordic Themepark. Converted by LiteThemes.com.